Ide Bisnis: Hijab Printing Kekinian

Posted on August 03, 2021
Berbicara mengenai bisnis, bukanlah hal yang mudah untuk dijalani. Membangun bisnis membutuhkan niat dan keseriusan beserta usaha yang giat. Sebelum kamu membangun bisnis, sebaiknya kamu mempersiapkan hal-hal penting yang kamu butuhkan untuk bisnismu. Namun, jika kamu belum mengetahui ingin membuat atau membuka usaha apa, kamu dapat menjadikan hijab printing sebagai salah ide usaha mu, loh.

Mengapa hijab printing? Hijab printing kini banyak digunakan oleh para wanita muda maupun dewasa. Dari mulai desain yang sederhana hingga desain abstrak sekalipun banyak yang menyukai memakai hijab printing dengan bahan yang berkualitas. Kamu dapat menjadi reseller atau membangun toko hijab printing mu sendiri. Tetapi, jika kamu ingin praktis dan tidak memiliki cukup uang untuk membeli mesin cetak hijab, kamu dapat mencetaknya di percetakan yang berkualitas.

Kamu tinggal membeli bahan hijab atau kerudung yang ingin kamu cetak, lalu menyiapkan desain sesuai keinginan pasar atau sesuai dengan kebutuhan mu. Kamu dapat riset terlebih dahulu tentang bahan dan desain seperti apa yang sedang trend atau banyak digunakan oleh para wanita yang mengenakan hijab.

Riset ini berguna untuk meningkatkan penjualan mu loh! Dengan riset yang baik, kamu dapat mengetahui kebutuhan target audiens mu. Kamu juga dapat membranding produk mu dengan produk lain agar mempunyai ciri khas atau keunikan tersendiri dari toko atau produkmu
Hal yang tidak kalah penting untuk dipikirkan adalah logo usaha dan nama brand mu. Buatlah logo dan nama brand yang memiliki arti dan makna yang unik.

Itulah ide usaha yang dapat kamu jadikan referensi membuka usaha, jangan lupa pilih percetakan yang berkualitas jikai kamu ingin membuka usaha hijab printing, ya!.

Sedang mencari percetakan terdekat di Bintaro untuk mencetak produk kebutuhanmu? Instaprint Bintaro adalah jawabannya. Sebagai salah satu percetakan berkualitas di Bintaro, lokasi Instaprint Bintaro juga tergolong strategis.

Apabila memiliki kendala waktu atau sibuk, juga bisa mengirimkan file melalui WhatsApp, e-mail, hingga sistem penyimpanan cloud seperti Google Drive, WeTransfer, atau Dropbox. Pengiriman juga bisa dilakukan melalui Go Send atau Grab Send. Di Instaprint Serpong, kamu bisa mencetak produk kebutuhan bisnis dengan bahan dan hasil berkualitas.

INSTAPRINT BINTARO

Jn. Bintaro Utama V Blok. ED 1 No. 14 A Sektor V, Bintaro Jaya, Tangerang Selatan.
Jam Operasional – Bintaro

Mon – Fri: 09.00 – 22.00 WIB

Sat: 09.00 – 20.00 WIB

Sun: Closed

  1. : +62 21 2292 9165
  2. : +62 21 2292 9166

WhatsApp: +62 877-7000-9935