Jika kamu bosan dengan warna cat mobil mu yang telah using, kamu dapat mengecat ulang mobil mu. namun, sebelum mewarnainya kembali, kamu perlu mengetahui teknik pewarnaan cat mobil berdasarkan bahan dasar pembuatnya. Hal ini sangat penting karena mengingat salah memilih bahan cat malah akan membuat mu kecewa.
Beberapa bahan cat mobil yang biasa dipakai dalam pengecatan yang diantaranya adalah sebagai berikut:
Mobil yang menggunakan cat berbahan dasar duco ini sering dijumpai pada mobil sederhana seperti truk, pick up ataupun mobil angkutan umum seperti mikrolet. Cat dengan bahan dasar ini memiliki kelebihan sifat yang instan, yang artinya tidak membutuhkan proses panjang dan berbelit-belit hanya untuk mengecat sebuah mobil.
Karena sifatnya yang instan membuat cat jenis ini menjadi cat favorite yang digunakan pada bengkel pengecatan mobil umum berskala kecil. Cat ini juga mempunyai kekurangan yaitu, warna yang dihasilkan tidak terlalu mengkilap serta gampang pudar.
Cat jenis ini sering juga disebut dengan istilah at oven untuk proses pegerjaannya biasanya dilakukan dengan menggunakan teknik pengecatan oven untuk memperoleh hasil maksimal serta agar cepat kering, bahan dasar cat oven ini termasuk dalam kategori mahal.
Kelebihan cat ini dibanding cat duco adalah cat ini lebih baik dari segi daya tutup, daya kilap seta kekerasan yang tinggi. Dengan begitu cat jenis oven ini lebih tahan terhadap goresan ringan dibandingkan dengan cat jenis duco. Kelebihan lainnya yang ada pada cat oven ini adalah tahan lama bahkan sampai puluhan tahun.
Kelebihan yang dimiliki cat Poly Urethane ini membuatnya sering dipakai oleh pabrikan mobil untuk mengecat mobil baru. Bagi pemilik mobil yang menginginkan cat dengan kualitas bagus biasanya memilih cat berdasarkan bahan dasar Poly Urethena, meskipun harganya tidak merogoh kocek yang sedikit.
Cat jenis ini menggunakan bahan solvent organic semacam tinner untuk pengencerannya. Solvent organic sangat berbahaya karena selain mempunyai bau yang menyengat hidung, ia juga tidak baik untuk kesehatan pernafasan manusia.
Karena alasan ini juga banyak produsen cat yang dipakai untuk cat rumah sudah menghentikan produksi dari cat jenis ini. Cat ini hanya digunakan untuk keperluan industry, beberapa jenis furniture dan juga produk otomotif.
kekurangan cat ini selain mempunyai bau yang menyengat, cat ini juga tidak awet dan gampang kusam. Keawetan dari cat jenis ini mungkin hanya bertahan antara 1 hingga 2 tahun saja. kelebihan dari cat jenis lacquer ini yakni karena bahan solvent organik tersebut mudah sekali menguap, membuat cat jenis lacquer ini sepat sekali keringnya. Bahkan kecepatan pengeringan dari cat lacquer ini melebihi kecepatan dua jenis cat mobil yang sebelumnya kita bahas diatas.
Apabila mobil kamu mengalami kerusakan bodi akibat kecelakaan, baret, atau benturan, bisa mengunjungi bengkel spesialis bodi mobil, CAMS Bodyworks. Dengan tenaga ahli berpengalaman, CAMS Bodyworks memberikan pelayanan terbaik untuk memperbaiki kerusakan bodi mobil dan melakukan body paint dengan menggunakan real oven.
Selain itu, CAMS Bodyworks juga bekerja sama dengan perusahaan asuransi dalam menerima klaim asuransi kendaraan, apabila terjadi kecelakaan besar. Untuk informasi lebih lanjut bisa mengunjungi workshop CAMS atau menghubunginya lewat telepon, e-mail, dan DM Instagram:
CAMS Bodyworks – Paint and Body Specialist
Alamat : Jl. Telaga Gunung Serpong Raya No.8, Catalina, Gading, Serpong, Tangerang, Banten 15334
Jam Operasional:
Senin (8:30 - 17:00)
Sabtu (8:30 - 13:30)
E-mail : cams.bodyworks@gmail.com
No. Telepon : 0818 696 049 (Novril)
sumber:
https://automotivexist.blogspot.com/2017/06/mengenal-jenis-bahan-dasar-cat-mobil.html