Memilih bahan yang tepat pada saat membeli kaos merupakan salah satu faktor yang harus kamu perhatikan supaya tidak menyesal di kemudian harinya, dikarenakan kesalahan pemilihan bahan bisa membuat kamu tidak nyaman saat menggunakannya.
Baik dari kaos yang kamu beli terlalu panas, tidak menyerap keringat, mudah kusut, kurang lentur, atau apapun itu bisa saja terjadi sehingga kemungkinan besar akan membuat kamu menyesali keputusan pembelian kaos tersebut.
Salah satu bahan yang paling umum dijual dan disukai oleh para penggemar kaos adalah bahan kaos cotton combed yang sangat laris di pasaran dan telah dijadikan bahan utama untuk kaos yang dijual mulai dari distro hingga kaos premium.
Bahan Kaos Cotton Combed diproduksi menggunakan bahan dasar 100% kapas premium. Bahan ini dapat menyerap keringat, sejuk saat dipakai, sangat halus dan lembut. Combed dibuat dari bahan serat kapas yang lebih panjang. Bahan ini cocok untuk menjadi bahan dasar kaos premium yang berkualitas tinggi.
Terdapat beberapa pilihan ketebalan yang tersedia pada cotton combed yaitu 20s, 24s, 30s, 40s semakin kecil angka nya maka akan semakin tebal kain nya. Bahan kaos ini tersedia dalam berbagai macam pilihan warna untuk keperluan kain Kamu. Khusus untuk kain Combed 30s.
Bahan Kaos Cotton Combed adalah pada umumnya digunakan untuk membuat kaos, baik itu kaos T-Shirt ataupun kaos polo (kaos berkerah), Penggunaan bahan cotton combed tidak hanya sebatas pada kaos saja, tetapi juga pada produk-produk linen lainnya seperti bed cover, taplak meja, sarung bantal dan guling, dan masih banyak lagi.
Kaos Cotton Combed ini memiliki keunggulan seperti:
Kelemahan Bahan Kaos Cotton Combed:
Sedang mencari percetakan terdekat di Cengkareng atau Bandara Soekarno Hatta untuk mencetak produk kebutuhanmu? Instaprint Cengkareng adalah jawabannya. Sebagai salah satu percetakan berkualitas di Cengkareng, lokasi Instaprint Cengkareng juga tergolong strategis.
Apabila memiliki kendala waktu atau sibuk, juga bisa mengirimkan file melalui WhatsApp, e-mail, hingga sistem penyimpanan cloud seperti Google Drive, WeTransfer, atau Dropbox. Pengiriman juga bisa dilakukan melalui Go Send atau Grab Send. Di Instaprint Serpong, kamu bisa mencetak produk kebutuhan bisnis dengan bahan dan hasil berkualitas.
Instaprint Cengkareng
Alamat : Rukan Paris Golf Lake Residence Blok B No.28, Jakarta Barat
Jam Operasional
Mon – Fri : 09.00 – 22.00 WIB
Sat : 09.00 – 20.00 WIB
Sun : Closed
Phone : +62 21 5431 3057
WA: +62 878-8911-3022
Sumber: https://blog.porinto.com/kaos-cotton-combed/