Persiapan Untuk Membuka Bisnis Tas Oversize

Posted on June 09, 2022

Berbagai ukuran dan bentuk tas yang terjual, mampu membuat si pencinta tas tak kuasa untuk melewatinya. Terutama bagi kaum wanita. Dan kali ini tas oversize menjadi tren karna dapat memuat segala kebutuhanmu untuk bisa dibawa hanya dari tas saja. Selain dapat memuat barang yang banyak, modelnya pun dibuat menarik dengan bahan yang berkualitas.

Buat kamu yang tertarik untuk membuka bisnis tas. Tak ada salahnya menjual tas oversize yang kerap menjadi incara wanita saat ini, namun kamu tetap harus memikirkan beberapa hal dalam penjualannya:

  1. Warna tas yang sedang hits
  2. Motif atau pola (pattern)
  3. Jenis bahan
  4. Pemilihan dalam ukuran tas
  5. Media promosi
  6. Strategi pelayanan

Sedang mencari percetakan terdekat di Gading Serpong untuk mencetak produk kebutuhanmu? Instaprint Gading Serpong adalah jawabannya. Sebagai salah satu percetakan berkualitas di Gading Serpong, lokasi Instaprint Gading Serpong juga tergolong strategis.

Apabila memiliki kendala waktu atau sibuk, juga bisa mengirimkan file melalui WhatsApp, e-mail, hingga sistem penyimpanan cloud seperti Google Drive, WeTransfer, atau Dropbox. Pengiriman juga bisa dilakukan melalui Go Send atau Grab Send. Di Instaprint Serpong, kamu bisa mencetak produk kebutuhan bisnis dengan bahan dan hasil berkualitas.

Instaprint Gading Serpong

Ruko Paramount 7CS Blok DF3 no 9. Paramount  Serpong, Gading Serpong, Tangerang

Jam Operasional – Gading Serpong

Mon – Fri : 09.00 – 22.00 WIB

Sat : 09.00 – 20.00 WIB

Sun : 11.00 – 20.00 WIB

  1. : +62 21 2222 6454

WA: +62 813-5675-9990

Sumber:

https://koinworks.com/blog/elemen-kemajuan-bisnis-tas/