Simak Pilihan Tumbler Untukmu

Posted on March 10, 2022

Tumbler sebagai salah satu barang yang sering dibawa sebagian orang ke tempat seperti, kantor, sekolah atau ketika dalam perjalanan. Dengan penggunaanya yang banyak ini, dipasaran kita banyak beraneka ragam jenis tumbler yang bisa kamu pilih sebagai tempat minum yang bisa dibawa kemana saja dengan desain yang beragam. Maka pilihlah tumbler dengan cara:

  1. Pertimbangkan bahan yang digunakan

Berbagai macam tumbler, berbeda juga bahannya. Maka dari itu ketika kamu ingin membeli tumbler, kamu juga harus mempertimbangkan kualitas bahan dari tumbler yang kamu pilih.

  1. Pilih produk dengan stuktur vacuum insulation untuk menjaga suhu minuman

Jika kamu menginginkan tumbler dengan retensi panas tinggi, carilah produk dengan struktur vacuum insulation. Struktur vacuum insulation adalah struktur ganda dengan lapisan vacuum di sisi tumbler yang biasa disebut juga sebagai double wall. Fungsinya untuk mencegah suhu panas keluar karena konduksi panas.

  1. Pilih tumbler yang dilengkapi penutup jika sering dibawa-bawa

Tumbler dengan penutup karet perekat selain untuk mencegah bocor, fungsinya juga memiliki efek retensi panas yang lebih tinggi dari pada tumbler tanpa tutup. Debu pun tidak akan mudah masuk kedalam air.

  1. Gunakan tumbler berkapasitas 350 ml saat membeli minuman di coffee shop atau convience store

Agar lebih nyaman dan fleksibel, gunakanlah tumble dengan kapasital 350 ml ketika membeli minuman di coffee shop. Tumbler dengan kapasitas ini biasanya memiliki tinggi 20 cm sehingga mudah dimasukan ke dalam tas.

Sedang mencari percetakan terdekat di Cengkareng atau Bandara Soekarno Hatta untuk mencetak produk kebutuhanmu? Instaprint Cengkareng adalah jawabannya. Sebagai salah satu percetakan berkualitas di Cengkareng, lokasi Instaprint Cengkareng juga tergolong strategis.

Apabila memiliki kendala waktu atau sibuk, juga bisa mengirimkan file melalui WhatsApp, e-mail, hingga sistem penyimpanan cloud seperti Google Drive, WeTransfer, atau Dropbox. Pengiriman juga bisa dilakukan melalui Go Send atau Grab Send. Di Instaprint Serpong, kamu bisa mencetak produk kebutuhan bisnis dengan bahan dan hasil berkualitas.

Instaprint Cengkareng

Alamat : Rukan Paris Golf Lake Residence Blok B No.28, Jakarta Barat

Jam Operasional

Mon – Fri : 09.00 – 22.00 WIB

Sat : 09.00 – 20.00 WIB

Sun : 11.00 – 20.00 WIB

  1. : +62 21 5431 3057

WA: +62 878-8911-3022
Sumber: https://my-best.id/11878